Akuisme Ekonomi
Oleh: Ahmad Ubaidillah, mahasiswa S3 Ekonomi Syariah Universitas Islam Negeri Sunan Ampel Surabaya “Akuisme” yang menjangkiti kehidupan akan menimbulkan malapetaka. Benar apa yang dikatakan Zarathushtra, sang Nabi dari Persia pendiri Zoroastrianisme itu, melalui Zadig (1747) karya Voltaire, yang menulis: “kecintaan pada diri sendiri adalah gelembung berisikan angin yang akan melahirkan badai bila ditusuk.” Akuisme tidak…